Dosen Fikom Berikan Dukungan Penuh untuk Dekan

Menanggapi aksi mahasiswa Fikom pekan lalu, dosen Fikom UPDM(B) menyatakan dukungannya untuk Dr. Prasetya Yoga Santoso MM sebagai Dekan Fikom UPDM(B). Dilansir dari instagram @fikomupdmb1964, sebanyak 59 dosen menyampaikan dukungannya lewat petisi pernyataan sikap yang dipublikasi pada Minggu (24/12). Setelah dukungan dosen kepada Dekan Fikom UPDM(B) dipublikasikan lewat Instagram, Media Publica […]

 3,730 total views,  3 views today

Andriansyah: Kami Mengajak Saudara Ikut Rekonsiliasi

Jakarta, Media Publica – Aksi menuntut turun Dekan Fikom, Dr. Prasetya Yoga Santoso MM, masih berlanjut hingga Kamis (21/12). Dr. Andriansyah, M.Si selaku Pelaksana Tugas (Plt) Rektor tidak memiliki wewenang mengambil keputusan akan tuntutan penurunan Dekan. Tawaran rekonsiliasi dengan pihak rektorat dan yayasan dianggap sebagai solusi dari permasalahan ini. Andriansyah berpendapat, ia tidak […]

 4,875 total views

‘Pocong Gantung Diri’ Ramaikan Aksi Fikom

Jakarta, Media Publica – Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) (Fikom UPDM(B)) masih melakukan aksi, kali ini dengan ‘gantung diri’ pada Rabu, (20/12). Aksi yang bertempat di gerbang kampus didasari oleh keinginan Mahasiswa Fikom agar Dekan Fikom turun dari jabatannya. Aksi ‘gantung diri’ ini dilaksanakan mulai pukul […]

 3,967 total views

Kejanggalan Surat Tugas Rektor UPDM(B)

Jakarta, Media Publica – Surat tugas Prof. Dr. Dr. Dr. Rudy Harjanto, S.Ikom., M.M,. M.Sn. yang menunjuk Dr. Andriansyah, M.Si sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Rektor Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) (UPDM(B)) menimbulkan sejumlah pertanyaan. Pasalnya hal ini baru diketahui saat mahasiswa kembali menggelar aksi ketiga pada Rabu, (20/12). Abdullah, SE, […]

 5,140 total views,  3 views today

Aksi Lanjutan, Mahasiswa Memadati Ruang Rektorat

Jakarta, Media Publica – Aksi mahasiswa Fikom menuntut Dr. Prasetya Yoga Santoso, MM untuk turun dari jabatan belum menemui titik terang. Hingga hari ini (19/12), Mahasiswa Fikom kembali mengadakan aksi lanjutan ke ruang Rektor menuntut diturunkannya Yoga sesuai dengan birokrasi. Sebelumnya, Kepala Sub Bagian Protokol, Yudhit Gede Muda Rahanata S.Ikom., […]

 4,357 total views