Gandum Tidak Hanya Untuk Diet

Jakarta, Media Publica – Makanan berbahan dasar gandum kerap kali dikonsumsi orang-orang yang menjalankan diet demi menurunkan berat badan sebagai pengganti beras atau terigu pada roti. Selain itu, variasi cara untuk mengkonsumsi gandum makin beragam, bisa dalam bentuk bubur, roti, dan biskuit. Dengan semakin mudahnya mengkonsumsi gandum, sudahkah diiringi dengan […]

 2,121 total views

World Water Day, Mengajak Kita untuk Menjaga Kelestarian Air

Jakarta, Media Publica – Hari Perayaan Air Sedunia, banyak diramaikan oleh berbagai Negara, seperti Indonesia dimana masyarakatnya masih mengalami kesulitan air. Data dari Indonesia Urban Water, Sanitation, dan Hygiene (IUWASH), menyebutkan pada tahun 2009, baru 49,82 persen proporsi rumah tangga yang memiliki akses ke air bersih. Padahal dalam buku Peta […]

 2,131 total views

Instruksi Presiden untuk Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi 2014

Jakarta, Media Publica – Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada Jumat (21/3), mengeluarkan Instruksi Presiden (Inpres) tentang Penyusunan Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (PPK) tahun 2014 melalui Inpres nomor 2 tahun 2014. Inpres tersebut dibuat untuk mendukung upaya pelaksanaan pencegahan dan pemberantasan korupsi, dalam Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2012. Dimana […]

 2,209 total views

Kenal Lebih Dalam Tentang Down Syndrome di Hari Down Syndrome Sedunia

Jakarta, Media Publica – Bertepatan dengan Hari Down Syndrome Sedunia yang jatuh pada tanggal 21 Maret, nampaknya harapan akan hilangnya berbagai persepsi mengenai keterbatasan para penyandang down syndrome makin menguat. Keterbatasan yang dikhawatirkan itu bisa saja sirna bila pengertian akan down syndrome sendiri sudah tersampaikan dengan lebih mendalam. Down syndrome […]

 2,304 total views