Mengilhami Perjalanan Panjang Hadirnya Pemira

Jakarta, Media Publica – Pemilihan Raya (Pemira) merupakan wujud perayaan demokrasi di UPDM (B) yang mulai diberlakukan semenjak era Soeharto runtuh. Sebelum adanya Pemira, ketua senat dipilih melalui mekanisme perwakilan ditingkat Badan Perwakilan Mahasiswa (BPM). Namun, semenjak era Reformasi hadir dan Pemilihan Umum (Pemilu) berlaku di Indonesia, maka semenjak itu […]

 3,330 total views

Fikom Rindukan Meriahnya Pemira

Jakarta, Media Publica – Pelaksanaan Pemilihan Raya (Pemira) oleh Komisi Pemilihan Raya (KPR), merupakan agenda rutin Lembaga Kedaulatan Mahasiswa (LKM) tiap periodenya. Tugas dari KPR sendiri sebagai penyelenggara untuk menentukan ketua Senat Mahasiswa selanjutnya, khususnya di Fikom. Begitu pentingnya peran KPR sendiri tak diimbangi dengan kemeriahan yang seharusnya ditunjukkan. Hal […]

 2,565 total views

Atletik Pecahkan Rekor Nasional dan Dunia di Kejurnas

Jakarta, Media Publica – Kejuaraan Nasional Atletik Junior dan Remaja 2013, menjadi saksi terpecahkannya rekor nasional dan dunia. Perhelatan yang diadakan oleh Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia, Sabtu (07/4) di Stadion Madya Senayan, Jakarta tersebut berhasil tercatat memecahkan lima rekor nasional dan satu limit dunia. Nomor jalan cepat remaja […]

 2,664 total views