Menyatukan Persepsi Melalui Karya Seni Fotografi

Salah satu Pameris dalam Pameran Fotografi “Statum”, menjelaskan hasil karya fotonya kepada pengunjung. (Foto: Dokumentasi Pribadi WKM Telefikom Fotografi) Jakarta, Media Publica – Wadah Kegiatan Mahasiswa (WKM) Telefikom Fotografi kembali menggelar pameran fotografi yang berjudul “Statum” pada 15-17 Januari 2020 di pelataran parkir Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) (UPDM(B)). Mengusung […]

 4,435 total views,  3 views today

Ekspresi, Salah Satu Cara Meningkatkan Awareness Siswa SMA

Jakarta, Media Publica — Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) (UPDM(B)) telah melaksanakan acara Ekspresi atau Eksplorasi Potensi Komunikasi pada Sabtu (18/01). Acara ini berisi perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Fikom ke-55 serta seminar dan workshop untuk guru bimbingan konseling (BK) dan siswa/i Sekolah Menengah Atas (SMA) […]

 1,971 total views

Tanggap Bencana, Moestopo Buka Posko Bantuan

  Jakarta, Media Publica – Cuaca ekstrem pada awal tahun 2020 menyebabkan bencana banjir di sebagian wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek). Hal ini mendorong gabungan mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip), serta Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Prof. Dr. Moestopo […]

 3,893 total views