Bogor, Media Publica – Generasi muda disebut sebagai agen pembawa perubahan bagi lingkungan sosial. Dalam melakukan perubahan, diperlukan wawasan ilmu dan pengembangan kompetensi sebagai bekal masa depannya. Untuk itu, mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Universitas Prof.Dr.Moestopo (Beragama) (UPDM(B)) berupaya membantu saling bertukar informasi akan pentingnya pendidikan kepada masyarakat dalam kegiatan […]
1,851 total views