Bulutangkis Optimis Raih Dua Emas di Asian Games 2014

Jakarta, Media Publica – Cabang olahraga bulu tangkis optimis dapat meraih medali emas pada Asian Games 2014 yang akan diselenggarakan pada 18 September sampai 4 Oktober mendatang di Incheon, Korea Selatan. Pengurus Pusat Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) menargetkan dua medali emas datang dari nomor ganda putra dan […]

 2,377 total views

Tumpukan Kontainer Jadi Apartemen Murah Bagi Mahasiswa

Johannesburg, Media Publica – Bagi mahasiswa yang berkuliah jauh dari rumah atau kampung halaman, dipastikan, tempat tinggal menjadi suatu kendala. Begitu pula yang dirasakan oleh para mahasiswa di Johannesburg, Afrika Selatan. Keterbatasan akomodasi dan tempat tinggal menjadi masalah bagi mereka. Seorang pengembang properti menangkap hal ini dan menyulap kumpulan kontainer […]

 2,363 total views

Waspada, Earphone dan Musik Keras dapat Merusak Telinga

Jakarta, Media Publica – Bagi Anda yang senang mendengarkan musik lewat headphone atau earphone, sepertinya mulai dari sekarang harus mengurangi bahkan menghilangkan kebiasaan tersebut. Sebab, kedua hal tersebut dapat merusak indra pendengaran Anda. Sebuah survey yang dilakukan oleh Kelompok kampanye Aksi Gangguan Pendengaran yang melakukan jajak pendapat pada 1.000 orang […]

 2,255 total views

Inilah Langkah Pemerintah Pasca Disahkannya UU Perdagangan

Jakarta, Media Publica – Disahkannya UU Perdagangan oleh DPR pada Selasa (11/02) lalu, Kementrian Perdagangan menyatakan secepatnya akan mengeluarkan aturan-aturan berupa Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag). Dikeluarkannya Permendag tersebut dimaksudkan untuk pelaksanaan teknis dari UU itu sendiri. Bayu Krisnamurthi, Wakil Menteri Perdagangan, mengungkapkan bahwa dalam jangka waktu pendek ini pihaknya akan […]

 1,999 total views