Akun Pribadi SBY Menuai Banyak Tanggapan

Jakarta, Media Publica – Keinginan Presiden Republik Indonesia untuk memiliki akun pribadi di jejaring sosial twitter, akhirnya terwujud. Twitter dengan nama akun @SBYudhoyono ini sudah menjadi akun resmi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan mendapat badge verifikasi twitter. Staf Khusus Presiden bidang Komunikasi Politik, Daniel Sparringa, mengatakan akun tersebut dibuat […]

 2,166 total views

Ilmuan Indonesia Publikasikan Alat Pemindai Otak

Jakarta, Media Publica – Ilmuwan Indonesia Dr. Warsito P Taruno memublikasikan hasil temuannya berupa alat pemindai aktivitas otak pada International Symposium on Biomedical Imaging di San Francisco, Amerika Serikat, 7-13 April 2013. Temuan tersebut telah dipatenkan di lembaga paten dunia WIPO/PTO tahun 2006. Ketua Umum Masyarakat Ilmuwan dan Teknolog Indonesia […]

 3,894 total views

Medina Bertekad Raih Gelar WGM di Japfa Chess Festival

Jakarta, Media Publica – Japfa Chess Festival ke-8 akan kembali digelar pada 15-19 April 2013 di Gedung Serba Guna, Gelora Bung Karno, Jakarta. Kompetisi tersebut, membawa pecatur putri Indonesia yang kini bergelar Woman International Master (WIM), Medina Warda Aulia bertekad mengincar gelar grand master wanita tahun ini. “Untuk bisa meraih […]

 2,129 total views

Pelaksanaan UN Diperketat, Peran Perguruan Tinggi Makin Berat

Jakarta, Media Publica – Dalam penyelenggaraan Ujian Nasional (UN) di tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), Madrasah Aliyah (MA) dan SMA Luar Biasa (SMALB) dan Paket C, peran perguruan tinggi saat ini tidak hanya terlibat dalam pengawasan, namun juga pendistribusian naskah soal UN.   Pembantu Rektor IV […]

 2,608 total views,  6 views today

Kuliner Pedas Manis Asal Yogyakarta

Yogyakarta, Media Publica – Yogyakarta bukan hanya sekadar kota pelajar. Kota yang memiliki kekayaan sejarah dan ragam budaya ini mampu menyihir kita dalam sekejap. Yogyakarta juga menjadi pusat wisata bagi turis lokal ataupun mancanegara. Wisata belanja pun tidak luput dari agenda para wisatawan saat mengunjungi kota yang masih kental dengan […]

 3,173 total views